Sesuai judul, kali ini kita akan belajar membuat widget Recent Comment yang mudah, mudah dalam artian tanpa menambahkan kode di dalam template lagi..
Oh iya sebelumnya apa ada yang belum tahu Widget Recent Comment ini?
Kalau belum tahu akan saya jelaskan sedikit, Widget Recent Comment / Komentar terbaru yaitu widget yang berguna untuk menampilkan hasil dari komentar pengunjung yang baru berkomentar, atau seperti update status gitu lah kalau bahasa mudahnya, jadi jika orang berkomentar langsung muncul di kotak widget ini, contohnya seperti gambar di bawah
Nah salah santu contohnya adalah seperti di atas ( malu masih blog baru jadi cuma ane komen buat testing widgetnya![Malu :malu](https://lh3.googleusercontent.com/blogger_img_proxy/AEn0k_szK68CwRgegPCVqnKreVB8Es2Sio36cnpcuuzGEF3eXQDgY8qK0QskfLqZKpCbyfrkLZPQQM0RZLhf0jGczL7f7DSDrRM-fnXNw4PdjtKW7htmQzNf-iyQWuRi=s0-d)
Langsung aja jika sobat blogger tertarik untuk memasang widget seperti itu, simak caranya di bawah ini :
Keterangan :
Tulisan berwarna Merah : Di ganti dengan alamat blog sobat
Tulisan berwarna Biru : Di ganti dengan angka untuk jumlah tampilan komentar yang akan di munculkan di kotak widget sobat
6. Jangan lupa di Save ya!!
Mudah kan sobat?? cukup sekian dulu di posting kali ini
Jika sobat masih bingung dengan cara di atas silahkan berkomentar di bawah ini, kalau ada waktu pasti akan saya balas![Shakehand2 :shakehand2](https://lh3.googleusercontent.com/blogger_img_proxy/AEn0k_ukUtnHPRJzwoFvd1UvspTZ3rhUtCsJdd4Ah4li2ScKX0-VGrYIOr0tweHXXBtVPLAWoYhhFDiB9Rugn8Xb8StyaTFcfh-GSoU9RiLR8jVd_bD4qVTXN6Boer5jA6kaQWTW=s0-d)
Oh iya sebelumnya apa ada yang belum tahu Widget Recent Comment ini?
Kalau belum tahu akan saya jelaskan sedikit, Widget Recent Comment / Komentar terbaru yaitu widget yang berguna untuk menampilkan hasil dari komentar pengunjung yang baru berkomentar, atau seperti update status gitu lah kalau bahasa mudahnya, jadi jika orang berkomentar langsung muncul di kotak widget ini, contohnya seperti gambar di bawah
Nah salah santu contohnya adalah seperti di atas ( malu masih blog baru jadi cuma ane komen buat testing widgetnya
Langsung aja jika sobat blogger tertarik untuk memasang widget seperti itu, simak caranya di bawah ini :
1. Seperti biasa Log in dulu ke akun Blogger sobat
2. Kalau sudah masuk ke Pengaturan Tata Letak
3. klik Tambahkan Gadget
4. Pilih yang HTML
5. Kalau sudah Copy kode di bawah ini :
<style type="text/css">
ul.tb_recent_comments{list-style:none;margin:0;padding:0;}
.tb_recent_comments li{background:none !important;margin:0 0 6px !important;padding:0 0 6px 0 !important;display:block;clear:both;overflow:hidden;list-style:none;}
.tb_recent_comments li .avatarImage{padding:3px;float:left;margin:0 6px 0 0;position:relative;overflow:hidden;}
.tb_recent_comments li img{padding:0px;position:relative;overflow:hidden;display:block;}
.tb_recent_comments li span{margin-top:4px;color: #666;display: block;font-size: 12px;font-style: italic;line-height: 1.4;}
</style>
<script type="text/javascript">
//<![CDATA[
// Recent Comments Settings
var
numComments = 5,
showAvatar = true,
avatarSize = 30,
characters = 30,
defaultAvatar = "http://www.gravatar.com/avatar/?d=mm",
hideCredits = true;
//]]>
</script>
<script type="text/javascript" src="http://html-scripts.googlecode.com/files/rcentcmmntavr.js"></script>
<script type="text/javascript" src="http://ruang-unduh.blogspot.com/feeds/comments/default?alt=json&callback=tb_recent_comments&max-results=5"></script>
Keterangan :
Tulisan berwarna Merah : Di ganti dengan alamat blog sobat
Tulisan berwarna Biru : Di ganti dengan angka untuk jumlah tampilan komentar yang akan di munculkan di kotak widget sobat
6. Jangan lupa di Save ya!!
Mudah kan sobat?? cukup sekian dulu di posting kali ini
Jika sobat masih bingung dengan cara di atas silahkan berkomentar di bawah ini, kalau ada waktu pasti akan saya balas
+ comments + 2 comments
ohh gitu ya ternyata gan. thanks gan :D
folbek ya http://l-shaf.blogspot.com/
sip2..
Post a Comment
Jika ada yang Ingin di tanyakan silahkan bertanya dengan posting komentar di bawah ini.
Budayakan berkomentar jangan hanya Spam :D